Temayang - Sejak awal bulan oktober ketika dana ADD cair. Desa Temayang telah mengalokasikan puluhan pembangunan yang ada didesa, ada pembangunan yang memulai pengerjaan seperti pembangunan paud, juga ada pembangunan Jamban masyarakat, serta pembangunan jalan paving dan lain sebagainya.
Disamping itu ada juga pembangunan lanjutan seperti pembangunan balai desa yang sempat berhenti karena puasa anggaran pembelanjaan. Ketika anggaran sudah cair percepatan pembangunan desa segera untuk dilaksanakan sesuai dengan planing yang sudah dicanangkan jauh hari. Sebagai mana yang disampaikan kepala desa Temayang H.Irfan mengatakan.
![](https://blogger.googleusercontent.com/img/b/R29vZ2xl/AVvXsEj_V_blgWH041MMkRvUolVGTJaVKPAD_CyknJ-l2H4zFIpjJgBAVp_nOeJGeAnu8Gl9GCly8yC-mnWrt4W174K0eN8hyphenhyphenV4Eu6-qFprE1aDRd6aWSHt_Nh8z7-1PZNc9WJo1_YJtvyPcfYk/s320/2015-10-13+10.36.53.jpg)
Kramik siap dipasang untuk pembangunan balaidesa
Pembangunan lanjutan balai desa sudah memasuki tahap finishing yaitu pemasangan kramik lantai, yang akan dilaksanakan minggu kedepan, dan juga pembangunan gedung paud yang berada di sisi tenggara balai desa baru memasuki start pembangunan. (KIM/R)
No comments: